Ahlus Sunnah Mendoakan Waliyyul Amri

AHLUS SUNNAH MENDOAKAN WALIYYUL  AMRI Al-Ustadz Abu Hamzah Yusuf hafizhahullah Al-Imam al-Barbahari rahimahumallah berkata, “Apabila engkau melihat ada orang yang mendoakan kebaikan untuk penguasa, ketahuilah dia seorang Ahlus Sunnah, insya Allah.” Al-Imam Fudhail bin Iyadh rahimahumallah berkata, “Sekiranya aku mempunyai doa (yang terkabul), aku tidak akan mengarahkannya kecuali untuk penguasa.” Seseorang bertanya, “Hai Abu Ali (Fudhail), jelaskan maksud kalimat ini kepada kami semua.” Al-Imam Fudhail rahimahumallah menjawab, “Jika aku arahkan pada diriku, kebaikannya tidak akan kembali kecuali kepada diriku. Akan tetapi, jika ...

Dua Sebab Keluarnya Seseorang Dari Manhaj Ahlus Sunnah Wal Jama’ah

DUA SEBAB KELUARNYA SESEORANG DARI MANHAJ AHLUS SUNNAH WAL JAMA’AH Ibnu Baththah rahimahullah berkata, “Ketahuilah  wahai saudara-saudaraku, aku telah berpikir tentang sebab yang mengeluarkan sekelompok orang dari As Sunnah dan al Jamaah, lantas menggiring mereka menuju bid’ah dan keburukan, sekaligus membuka pintu bencana bagi hati mereka dan menghalangi cahaya kebenaran dari pandangan mereka. Aku dapati bahwa  sebabnya ada dua sisi: (Sebab) pertama: Membahas, berdalam-dalam, dan banyak bertanya tentang hal-hal yang tidak membahayakan apabila orang berakal tidak tahu, tidak pula ...

Kajian Salafiyyah Indonesia 24-25 Rabiuts Tsani 1436H/14-15 Februari 2015M

Berikut ini rekaman kajian ilmiyah salafiyyah Indonesia yang di adakan di beberapa tempat di indonesia 1. Banjar baru KALSEL Bersama : Al Ustadz Luqman Ba’abduh hafizhahullah Tema : Bimbingan Manasik Umrah Sesuai Sunnah 1. Sesi Satu Download di Sini 2. Sesi Dua Download di Sini 3. Sesi TJ Download di Sini Tema : Menyingkap Kerancuan dalam Beragama 1. Sesi Satu Download di Sini 2. Sesi TJ Download di Sini ————————————————————————— 2. Palembang Bersama : Al Ustadz Muhammad Afifuddin hafizhahullah ...

Wajib Menjelaskan Keadaan Ahli Bid’ah

WAJIB MENJELASKAN KEADAAN AHLI BID’AH Syaikhul Islam Ibnu Taimiyyah rahimahullah berkata (al Majmu’ 28/231): “Para pemuka kebid’ahan dari kalangan orang-orang yang memiliki pendapat-pendapat menyelisihi Al Kitab dan As Sunnah, atau ibadah-ibadah yang menyelisihi Al Kitab dan As Sunnah, maka menjelaskan keadaan mereka dan mentahdzir umat (agar berhati-hati) dari mereka hukumnya wajib, berdasarkan kesepakatan kaum muslimin. Sampai-sampai ditanyakan kepada Ahmad bin Hanbal, “Seseorang berpuasa, shalat, dan i’tikaf, lebih Anda sukai ataukah orang yang berbicara tentang ahli bid’ah?” Beliau menjawab: “Jika dia ...

Mukhadzzil Petaka di Tengah Ummat

MUKHADZZIL PETAKA DI TENGAH UMMAT ولكن البلاء كله من المُخذِّل …..للعلامة محمد بن هادي المدخلي حفظه الله Setiap malapetaka (dalam Dakwah) itu disebabkan karena orang yang tidak memberi pertolongan……. Oleh : as-Syaikh al ‘Allamah Muhammad bin Hadi al Madkhaly –Semoga Allah menjaga beliau- لا تزال طائفة من أمتي ظاهرين على الحق ( أو على الحق ظاهرين ) لا يضرهم من خذلهم ولا من خالفهم حتى يأتي أمر الله وهم على ذلك ” خرّجه البخاري في صحيحه من حديث المغيرة ...

Barangsiapa Mencela Rabi’ Hadi dia Bukanlah Salafy

BARANGSIAPA MENCELA RABI’ HADI DIA BUKANLAH SALAFY As-Syaikh Muhammad bin Abdul Wahhab Al Banna -rahimahullah ta’ala- ***   : قال الشيخ محمد بن عبد الوهاب البنا على كل حال الآن – والله – تعرف السلفي في كل العالم الآن – كل سلفي – أول ما يسأل يسأل عن ربيع ، وغير السلفي ما يسأل عنه ؛ فأنا أعرف السلفي وغير السلفي وأنتم كذلك ونحن نستدل على سلفية الإنسان واستقامته في هذا الزمان بل عند الأجانب بحب ربيع Berkata asy ...

Hukum Membelanjakan Harta Zakat Untuk Pemilu

HUKUM MEMBELANJAKAN HARTA ZAKAT UNTUK PEMILU Ada sebagian orang dari kalangan partai politik islam yang mengatakan, bolehnya membelanjakan harta zakat untuk mensukseskan pemilihan umum. Hal tersebut berdasarkan fatwa bahwa perbuatan  itu termasuk menunaikan zakat di jalan Allah. Maka apakah dibenarkan bagi kami untuk mengatakan bahwa ucapan ini adalah bid’ah? Dijawab oleh asy-Syaikh ‘Ubaid al-Jabiri hafidzahullah Ta’ala : “Ucapan ini bid’ah dan bahkan lebih dari itu. Karena pemilihan umum ini tidak berasal dari syari’at kita. Kita hanya berurusan dengan pemilihan ...

Taat Kepada Pemimpin Kafir

TAAT KEPADA PEMIMPIN KAFIR Berkata seorang penanya dari India : “Telah berkata Rasulullah -shalallahu ‘alihi wa salam- : ((Barangsiapa yang meninggal dalam keadaan tidak ada bai’at kepada pemimpinnya, maka ia meninggal dalam keadaan matinya orang jahiliyyah)).” Penanya berkata : “Aku dari India, bagaimana aku bisa beramal dalam permasalahan bai’at ini?” Dijawab oleh asy-Syaikh ‘Ubaid al-Jabiri : “Engkau tidak mempunyai pemimpin yang Muslim (yang bisa diba’iat). Pemerintah di negerimu berasal dari para penganut ajaran Budha (Hindu yang dimaksud Syaikh, pent), ...

[AUDIO] DAURAH TAJWID AISAR MANADO

Berikut ini rekaman Daurah Tajwid yang di adakan Di  : Ma’had as Sunnah Manado Tanggal : 04-10 Rabiuts Tsani 1436H/25-31 Januari 2015M Pemateri : Al Ustadz Bahrul Ulum hafizhahullah Pembahasan : Buku AISAR (Karya Al Ustadz Fauzi Isnain hafizhahullah) 00. Tausiyah Al Ustadz Abdurrahim Pangkep hafizhahullah Download di Sini 01. Pertemuan Ke 1 Pembukaan Download di Sini  02. Pertemuan Ke 2 Makhroj Huruf (Alif – Nun) Download di Sini 03. Pertemuan Ke 3 Makhroj Huruf (dzha – yaa) Download di Sini 04.  Pertemuan Ke 4 Sifat ...

Bantahan Untuk Manusia yang Tidak Menganggap Penting dan Meremahkan Ilmu Jarh Wat Ta’dil

BANTAHAN UNTUK -MANUSIA- YANG TIDAK MENGANGGAP PENTING DAN MEREMEHKAN ILMU JARH WAT TA’DIL Asy Syaikh Muqbil bin Hadi al Wadi’i رحمه الله Ini adalah bantahan al Allamah al Muhaddits Muqbil bin Hadi al Wadi’i rahimahullah terhadap orang yang membuat (manusia) tidak menganggap penting dan tidak perhatian terhadap ilmu al jarh wat ta’dil. Al Imam al Wadi’i rahimahullah berkata,؛ Orang yang membuat (manusia) tidak menganggap penting dan tidak perhatian terhadap ilmu al jarh wat ta’dil hakikatnya telah membuat manusia tidak ...

© 1446 / 2024 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.
Enable Notifications OK No thanks