Berapa Jauh Radius Suara Muadzin Tanpa Pengeras Suara?

BERAPA JAUH RADIUS SUARA MUADZIN TANPA PENGERAS SUARA? Asy Syaikh Shalih Fauzan bin Abdillah al Fauzan حفظه الله Pertanyaan: Sampai berapa jauh radius suara muadzin tanpa menggunakan pengeras suara? Jawaban: Seukuran apa yang dapat didengar oleh orang-orang. Apabila cuaca cerah (sunyi), memungkinkan terdengar lebih jauh. Namun bila kondisi cuaca (lingkungan) gaduh dan penuh hiruk pikuk, seringkali suara itu tidak terdengar jauh. Ini dari satu sisi. Sisi yang kedua: kembali kepada suara muadzin. Apabila muadzin bertipikal suara keras, maka suaranya ...

Memperlama Bacaan Shalat

MEMPERLAMA BACAAN SHALAT Pertanyaan: Saya shalat di masjid kampung. Ketika saya shalat dan menjadi imam, mereka mengatakan, “Ringankanlah shalatnya.” …Apakah saya harus memperingan shalat atau tidak? Padahal mereka masih muda, tidak ada yang lanjut usia ataupun orang tua yang lemah. Saya shalat hanya membaca kurang dari sepuluh ayat. Bagaimana solusinya? Apa hukum hal ini dalam Islam? Jawab: Ketika seseorang mengimami manusia, disunnahkan agar ia memerhatikan keadaan mereka dan mengambil yang paling lemah di antara mereka sebagai ukuran. Inilah patokan ...

Hukum Melepas Sandal Ketika Masuk Perkuburan

HUKUM MELEPAS SANDAL KETIKA MASUK PEKUBURAN Asy Syaikh Ubaid bin Abdillah al Jabiry حفظه الله Pertanyaan: Apakah melepaskan sendal ketika masuk area pemakaman hukumnya sunnah atau wajib? Jawaban: Yang nampak bahwa hukumnya adalah berbeda beda, sesuai keadaan. Jika dikhawatirkan dia akan menginjak permukaan kuburan, maka wajib baginya melepas sendalnya, dikarenakan kehormatan yang ada pada kuburan. Adapun kalau dia tidak menginjak kuburan, dan bisa berjalan disela-sela lorong kecil, maka saya berharap ini tidak mengapa -dia menggunakan sendal-. Dikarenakan adanya beberapa ...

Shalat Fardhu Bermakmum Kepada Yang Shalat Sunnah

SHALAT FARDHU BERMAKMUM KEPADA YANG SHOLAT SUNNAH Pertanyaan: Apabila saya sedang shalat tahiyatul masjid atau shalat sunnah, lalu seseorang masuk dan menyangka saya sedang shalat fardhu lantas langsung bermakmum kepada saya, bagaimana hukumnya? Apa yang harus saya lakukan? Jawab: Menurut pendapat yang paling benar di antara dua pendapat ulama, seorang yang shalat fardhu boleh bermakmum kepada orang yang sedang shalat sunnah atau bermakmum kepada orang yang shalat sendirian. Seseorang tidak boleh menolak orang yang hendak bermakmum kepadanya. Telah sahih ...

AUDIO: Kajian Salafiyyah Indonesia Sabtu – Ahad, 5-6 Sya’ban 1436 H

Berikut ini Link Audio Rekaman Kajian yang di adakan di beberapa tempat di Indonesia; *** 1. KOLAKA Bersama:  Al Ustadz Muhammad as Sarbini حفظه الله Tema: Siapakah Para Ulama Salafy Sesi 1 ~ Download Audio di Sini Sesi 2 ~ Download Audio di Sini Sesi 3 ~ Download Audio di Sini Sesi 4 ~ Download Audio di Sini Sesi 5 (TJ) ~ Download Audio di Sini * Taushiyyah Ba’da Maghrib di masjid Manuggal kodim Al-Jariyah ~ Download Audio di Sini Taushiyyah Ba’da Maghrib di masjid ...

Ketentuan Prinsip Al Wala Wal Bara’

KETENTUAN PRINSIP AL WALA WAL BARA Asy Syaikh Ubaid bin Abdillah al Jabiry حفظه الله Pertanyaan: Pertanyaan ketiga belas:  Bagaimana ketentuan wala (loyalitas) dan baro’ (kebencian) terhadap ahli bid’ah? Jawaban: Ahli bid’ah berbeda-beda keadaannya : 1. Ahli bid’ah yang berperan sebagai da’i yang mengajak kepada kebid’ahannya. Maka ini memiliki dua keadaan : Ahli Sunnah memiliki kekuatan dan kemampuan yang lebih dominan. Maka mereka harus bersikap keras dan tegas didalam membantah mereka serta memboikot mereka. Tidak ada penghormatan bagi ahli ...

Apakah Seseorang Yang Terus Menerus Melakukan Dosa Keluar Dari Salafiyyah

APAKAH SESEORANG YANG TERUS MENERUS MELAKUKAN DOSA KELUAR DARI SALAFIYYAH Asy Syaikh Ubaid bin Abdillah al Jabiry حفظه الله Pertanyaan: Apakah seseorang yang terus-menerus melakukan dosa, bisa mengeluarkan dia dari lingkup salafiyyah? Jawaban: ini perkataan bathil ! ! Dan permasalahan ini, -yaitu seseorang yang terus-menerus melakukan dosa-kemudian berjumpa dengan Allah, maka dia berada dibawah kehendak Allah. Jika Allah berkehendak menyiksanya, maka dia akan disiksa, dan jika Allah berkehendak mengampuninya, maka akan diampuni. Dan jika Allah menyiksanya maka dia tidak ...

KEUTAMAAN BERPOLIGAMI

KEUTAMAAN BERPOLIGAMI Asy Syaikh al-Allamah al-Faqiih Muhammad bin Shalih al Utsaimin رحمه الله Pertanyaan: Seorang penanya ش.ع dari Riyadh berkata: Wahai Syaikh yang mulia, bagaimana pendapat anda tentang poligami dan apa saja syaratnya? Jawaban: Kami memandang bahwa poligami itu lebih utama dari sekedar mencukupkan diri dengan seorang isteri. Karena dengan poligami akan didapat banyak keturunan serta lebih menjaga kemaluan. Dan mayoritas di berbagai masyarakat yang ada, dijumpai bahwa wanita itu lebih banyak berbilang dari pada kaum pria, sehingga mereka ...

Hukum Puasa Di Bulan Sya’ban

HUKUM PUASA DI BULAN SYA’BAN Asy Syaikh Shalih Fauzan bin Abdillah al Fauzan حفظه الله Pertanyaan: Apakah ada dalil tentang puasa dibulan sya’ban? Dan apa hukum mengkhususkan hari kelima belas sya’ban pada setiap tahunnya dengan berpuasa? Jawaban: Ya . . dahulu Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam berpuasa dibulan sya’ban, dan bahkan beliau berpuasa lebih banyak pada bulan itu. Maka yang sunnah adalah, dia berpuasa dibulan sya’ban dan memperbanyak puasa padanya. Sumber: http://alfawzan.af.org.sa/node/13726 Alih bahasa: Syabab Forum Salafy ********************************* السؤال: ...

Hukum Mengeluarkan Zakat Kepada Keluarga Sendiri

HUKUM MENGELUARKAN ZAKAT KEPADA KELUARGA SENDIRI Asy Syaikh Shalih Fauzan bin Abdillah al Fauzan حفظه الله Pertanyaan: Ada yang bertanya : Wahai Syaikh, saya memiliki keponakan dari saudari saya, dia ini seorang pemuda yang fakir dan sangat ingin menikah. Apakah boleh saya menyalurkan zakat harta saya kepadanya, dalam keadaan waktu haulnya pada bulan Ramadhan akan tetapi saya ingin menyegerakan pembayarannya? Jawaban: Tidak mengapa kamu memberikan keponakanmu ini zakat, jika dia memang sangat ingin menikah dan butuh menikah sementara dia ...

© 1446 / 2024 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.
Enable Notifications OK No thanks