Tidak Berbuka Hingga Matahari Terbenam Saat Engkau Berada Di Udara

TIDAK BERBUKA HINGGA MATAHARI TERBENAM SAAT ENGKAU BERADA DI UDARA Asy Syaikh Abdul Aziz bin Abdillah bin Baz  رحمه الله  Pertanyaan: Dengan izin Allah, pesawat terbang akan tinggal landas dari Riyadh kurang lebih satu jam sebelum adzan Maghrib. Waktu maghrib akan diumumkan dan kami masih berada di wilayah udara Saudi. Apakah kami ikut berbuka? Dan bila kami masih melihat matahari saat di udara dan ini kebanyakan yang terjadi, maka apakah kami harus terus berpuasa dan berbuka di negeri kami ...

© 1446 / 2024 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.