Pentingnya Menjaga Hubungan Dan Saling Mengunjungi Di Masa Fitnah

PENTINGNYA MENJAGA HUBUNGAN DAN SALING MENGUNJUNGI DI MASA FITNAH Asy-Syaikh Muhammad bin bin Hady Al-Madkhaly hafizhahullah Wahai segenap ikhwah, sesungguhnya saling berjumpa dan saling mengunjungi diantara ikhwah secara umum dan diantara para penuntut ilmu para pengikut manhaj yang benar memiliki berbagai faedah yang banyak, ditambah dengan apa yang baru saja kami sebutkan berupa pahala khusus yang akan dirasakan pada agamanya. Diantara faedah-faedah ini adalah: # Keakraban dan ikatan yang kuat. Nabi shallallahu alaihi was sallam bersabda: إِنَّ الْمُؤْمِنَ لِلْمُؤْمِنِ ...

Kenali, Musik Perangkap Setan

  MUSIK PERANGKAP SETAN Al-Ustadz Abu Usamah Abdurrahman bin Rawiyah | | | Peperangan demi peperangan yang dikobarkan musuh-musuh Islam, dari zaman Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam, perang salib, Bosnia-Herzegovina, hingga yang berskala besar maupun kecil, terbukti menjadi senjata yang “kurang efektif” untuk membasmi umat Islam. Maka ditempuhlah berbagai cara untuk menjauhkan kaum muslimin dari agamanya. Salah satunya lewat musik. Perangkap-perangkap setan untuk menjauhkan manusia dari jalan Allah Subhanahu wa Ta’ala kian menjamur. Perangkap yang demikian lihai dan sistematis ...

Bagaimana Menyikapi Kemungkaran Di Keluarga Yang Masih Awam

BAGAIMANA MENYIKAPI KEMUNGKARAN DI KELUARGA YANG MASIH AWAM Asy-Syaikh Muqbil bin Hady rahimahullah Pertanyaan: Saya tinggal di keluarga yang banyak meremehkan syari’at Allah, jika saya ingin melarang mereka dari sesuatu yang mungkar seperti dengan melepas foto-foto yang ada di dinding atau televisi atau lagu atau musik, mereka mengatakan: “Engkau terlalu keras.” Maka bagaimanakah sikap saya terhadap hal ini? Jawaban: Jika mereka mau berhukum dengan Al-Qur’an dan As-Sunnah maka katakan kepada mereka: “Hukum yang berlaku antara saya dengan kalian adalah ...

Nasehat Asy Syaikh Abdul Aziz bin Abdullah bin Baz Rahimahullah

Fatwa asy-Syaikh Bin Baz –rahimahullah–  Pertanyaan:  Alhamdulillah saya istiqamah di atas agama Allah sejak sebulan yang lalu. Saya merasakan kekokohan ketika bersama sebagian ikhwah yang shalih. Ketika saya berpisah dengan mereka karena kesibukan dan pekerjaan saya, saya rasakan iman berkurang. Apa yang kalian nasehatkan kepada saya? Jawaban:  Kami wasiatkan kepada Saudara untuk senantiasa bersahabat dengan orang-orang akhyar (shalih). Ketika Saudara berpisah dengan mereka karena sebagian kesibukan Saudara, bertakwalah (takut dan taat) kepada Allah Subhanahu waTa’ala dan ingatlah bahwa Allah senantiasa ...

Zuhud dan Warak Syar’i dan Bukan Syar’i

ZUHUD DAN WARAK SYAR’I DAN BUKAN SYAR’I Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah رحمه الله  berkata: “Zuhud yang disyariatkan adalah meninggalkan perkara yang dicintai berupa perkara yang tidak bermanfaat di negeri akhirat. Perkara tersebut adalah fudhul mubah (yakni perkara mubah yang melebihi batas kebutuhan, pen) yang tidak dipergunakan untuk mendukung ketaatan kepada Allah Ta’ala. Sebagaimana warak yang disyariatkan adalah meninggalkan perkara yang memadharatkan di negeri akhirat yaitu meninggalkan hal-hal yang haram dan syubhat yang jika ditinggalkan tidak melazimkan untuk meninggalkan perkara ...

JANGAN TERTIPU OLEH KEZUHUDAN

JANGAN TERTIPU OLEH KEZUHUDAN Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah –rahimahullahu Ta’ala– berkata: “Waspadalah kalau Anda tertipu oleh kezuhudan orang-orang kafir dan ahli bid’ah. Sesungguhnya seorang mukmin yang fasik, yang menginginkan akhirat dan dunia, dia lebih baik daripada zuhhad (kaum yang zuhud) dari kalangan ahli bid’ah dan orang-orang kafir karena kerusakan akidah, niatan, atau akidah dan niatan mereka.” [Majmu’ Al-Fatawa 20/152] *** قال شبخ الإسلام  ابن تيمية رحمه الله تعالى: واحذر أن تغتر بزهد الكافرين والمبتدعين؛ فإن الفاسق المؤمن الذي يريد ...

NASEHAT BAGI WANITA YANG MAU MENIKAH DENGAN PRIA YANG TELAH BERISTRI

NASEHAT BAGI WANITA YANG MAU MENIKAH DENGAN PRIA YANG TELAH BERISTRI Asy-Syaikh Ahmad An-Najmy rahimahullah Penanya: Seorang penanya dari Inggris mengatakan: “Apa nasehat Anda kepada salah seorang akhawat yang ingin menikah dengan seorang pria yang telah beristri? Asy-Syaikh: Semoga Allah membalasnya dengan kebaikan. Tidak ada masalah padanya. Bahkan hendaknya dia dan para wanita semuanya tidak takut dan tidak menolak untuk menikah dengan wanita yang telah beristri satu atau dua atau tiga.   * Alih bahasa: Abu Almass Sabtu, 5 ...

NASEHAT BAGI AKHAWAT TENTANG POLIGAMI

NASEHAT BAGI AKHAWAT TENTANG POLIGAMI Asy-Syaikh Shalih As-Suhaimy hafizhahullah Saya ingin menyampaikan kepada akhawat bahwa saya memiliki 4 istri, dan bahwasanya mereka seperti saudara, makan bersama, minum bersama, melaksanakan umrah bersama, naik mobil bersama, dan masing-masing dari mereka saling mengunjungi yang lain. Silahkan tanyakan kepada istri yang saya ajak ke sini tentang kehidupan kami sehari-hari ini. Saya ingin agar akhawat tidak terpengaruh dengan sikap taklid (membebek –pent) lalu bersikap jengkel atau marah terhadap sesuatu yang perkaranya lapang bagi mereka. ...

Tips Menuai Ilmu

TIPS MENUAI ILMU Asy Syaikh Abdus Salam bin Barjas Rahimahullah Seseorang berkata kepada seorang lainnya : “Bagaimanakah tips engkau bisa menuai Ilmu?” Dia menjawab:   “Aku memburunya, ternyata aku temukan bahwa dia berada ditempat yang sangat jauh untuk dituju. Tak bisa diburu dengan bidikan anak panah. Tak bisa diraih dalam mimpi. Tak diwariskan dari Ayah ataupun Paman. Aku berusaha untuk bisa menuju kesana dengan beralaskan waktu. Bersandarkan batu. Selalu begadang lagi banyak memandang. Berjuang dengan pikiran. Menempuh jauhnya perjalanan, dan ...

Menyandarkan Faedah Kepada Pemiliknya

MENYANDARKAN FAEDAH KEPADA PEMILIKNYA Sesungguhnya termasuk barakah ilmu atau berkembangnya ilmu adalah dengan engkau menyandarkan keutamaan kepada pemiliknya. إِذَا أَفَـــــادَكَ إِنْسَـــانٌ بِفِائِدَةٍ … مِنَ الْعُلُوْمِ فأَدْمِنْ شُكْرَهُ أَبَـــدًا وَقُلْ فُلَانٌ جَزَاهُ اللهُ صَالِحَةً … أَفَادَنِيْهَا وَأَلْقِ الْكِبْرَ وَالْحَسَدَا Jika seseorang memberimu sebuah faedah ilmiah … Maka hendaklah selalu mensyukurinya selamanya Katakan: Semoga Allah membalasnya kebaikan karena faedahnya … Dan buanglah sifat sombong dan kedengkian dari dalam dada Janganlah kita mengenakan pakaian dusta dengan cara menyandarkan kepada diri kita, apalagi ke yang ...

© 1445 / 2024 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.
Enable Notifications OK No thanks