Bolehkah Safar Untuk Melakukan I’tikaf?

BOLEHKAH SAFAR UNTUK MELAKUKAN I’TIKAF? Pertanyaan dijawab oleh Asy-Syaikh Ubaid bin Abdillah al-Jaabiry hafizhahullah Soal : Semoga Allah memberkahi Anda wahai Syaikh kami. Dan ini adalah soal ke tujuh. Seorang penanya dari Mesir berkata : Suamiku orang awam dan saya di atas manhaj salafy, kami tinggal di kota Kairo. Saya menawarkan padanya untuk saya beri’tikaf di daerah lain di sisi seorang Syaikh di atas manhaj ini, yakni di daerah yg namanya Kafar. Wahai syaikh, apakah kepergian kami ke tempat ...

© 1446 / 2025 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.