Qiyamu Ramadhan (Tarawih) Adalah Sunnah Di Masjid

QIYAMU RAMADHAN (TARAWIH) ADALAH SUNNAH DI MASJID Asy Syaikh Abdul Aziz bin Abdillah bin Baz  رحمه الله  Pertanyaan: Apa hukum shalat tarawih di bulan Ramadhan ditinjau dari sisi laki-laki yang tinggal sendiri di rumahnya dan berapa jumlah raka’atnya? Semoga Allah membalas anda kebaikan. Jawaban: Qiyamu Ramadhan (shalat taraweh) merupakan sunnah di masjid. Nabi shallallahu ‘alaihi was salam bersabda: من قام إيمانا واحتسابا غفر له ما تقدم من ذنبه “Barang siapa menegakkan shalat malam (taraweh) karena iman dan mengharap pahala, ...

© 1446 / 2024 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.