Tidak Merasa Lebih Utama dan Berjasa Dibandingkan Muslim Yang Lain

TIDAK MERASA LEBIH UTAMA DAN BERJASA DIBANDINGKAN MUSLIM YANG LAIN Siapa tidak mengenal Sa’ad bin Abi Waqqash, salah seorang sahabat yang dijamin masuk surga. Beliau adalah sahabat yang pemberani, tangguh dalam bertempur, juga kaya raya. Sederet keutamaan lain masih melekat dalam diri beliau. Hanya Allah saja yang mengetahuinya. Ada satu momen ketika Sa’ad mendapat pelajaran yang sangat berharga dari Nabi shallallahu ‘alaihi wasallam. Beliau pernah merasa lebih utama dibandingkan sahabat Nabi yang lain. Oleh karena itu, beliau juga bertanya kepada ...

© 1446 / 2025 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.