DAKWAH TAUHID ADALAH JIHAD TERBESAR

DAKWAH TAUHID ADALAH JIHAD TERBESAR Ditulis oleh: Ustadz Muhammad as Seweed hafizhahullah Problem umat Islam di Indonesia ini, atau bahkan di dunia hari ini, bukanlah kemiskinan atau keterpurukan ekonomi, bukan pula krisis kekuasaan seperti yang dikatakan oleh kaum Khawarij. Problem kaum muslimin terbesar pada hari ini adalah krisis ilmu tentang agama mereka sendiri. Akibatnya, mereka diombang-ambingkan oleh tipuan-tipuan musuh Islam. Ini tidak terjadi begitu saja, tetapi akibat makar yang dilancarkan sejak lama. Musuh-musuh Islam itu berupaya dengan berbagai cara ...

MEMBANTAH HUJJAH PELAKU BOM BUNUH DIRI

MEMBANTAH HUJJAH PELAKU BOM BUNUH DIRI Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah: Pertanyaan: Wahai syaikh, semoga Allah memaafkanmu, kami mendengar pada sebagian medan jihad, dari orang yang menjalankan amalan jihad dan sebagian orang menamakannya dengan operasi bunuh diri, dengan cara membawa (bom) atau meledakkan dirinya dengan bom. Dan melemparkan dirinya ke pasukan musuh agar bom meledakkan jasadnya, maka dia mati yang pertama dari mereka. Apakah perbuatan ini bisa dikiaskan dengan seorang hamba Allah yang Allah takjub dengannya karena dia ...

JIHAD TIDAK BOLEH TANPA SEIZIN PEMERINTAH DAN ORANG TUA!!

JIHAD TIDAK BOLEH TANPA SEIZIN PEMERINTAH DAN ORANG TUA!! ?Asy-Syaikh Shalih al-Fauzan hafizhahullah ? Pertanyaan: Apa hukum pergi berjihad tanpa persetujuan dari pemerintah, padahal orang yang berjihad diampuni dosanya ketika tetesan darahnya yang pertama, dan apakah dia mati syahid? ? Jawaban: Dia tidak menjadi mujahid, jika dia menyelisihi dan tidak mentaati pemerintah dan mendurhakai kedua orang tuanya dan pergi begitu saja, dia tidak menjadi mujahid, dia menjadi orang yang bermaksiat. السؤال: ما حكم الذهاب إلى الجهاد دون موافقة ولي ...

TERMASUK IMAN ADALAH MEMBANTAH AHLI BID’AH DAN PENGIKUT HAWA NAFSU

TERMASUK IMAN ADALAH MEMBANTAH AHLI BIDAH DAN PENGIKUT HAWA NAFSU. Asy- Syaikh Usamah bin Suud Al-Amry hafizhahullah berkata: Membantah pengikut hawa nafsu dan Ahli bid’ah adalah bagian dari iman. Membantah pengikut hawa nafsu dan ahli bid’ah termasuk dari jihad di jalan Allah dan termasuk iman kepada Allah Azza wa Jalla. Oleh karena itu beliau bersabda : «فَمَنْ جَاهَدَهُمْ بِيَدِهِ فَهُوَ مُؤْمِنٌ وَمَنْ جَاهَدَهُمْ بِلِسَانِهِ فَهُوَ مُؤْمِنٌ» “Maka barang siapa yang berjihad melawan mereka (ahli bid’ah) dengan tangannya maka dia ...

AJARI ANAK ANDA FIKIH JIHAD SEBELUM TERSESAT JALANNYA

AJARI ANAK ANDA FIKIH JIHAD SEBELUM TERSESAT JALANNYA Al-Allamah Shalih Al-Fauzan hafizhahullah berkata: 1. Pengaturan jihad dan pengawasannya adalah wewenang Penguasa kaum muslimin. 2. Jihad itu tidak dengan membunuhi kaum muslimin dan kafir musta’man (yang dijamin keamanannya). Akan tetapi jihad itu adalah dengan memerangi orang-orang kafir harbi (yang memerangi kaum muslimin) 3. Tidak boleh membunuh orang kafir musta’man (orang kafir yang minta jaminan keamanan), kafir mu’ahad (orang kafir yang ada perjanjian damai dengan negeri muslimin), dan kafir dzimmi (orang ...

© 1446 / 2024 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.
Enable Notifications OK No thanks