HAKEKAT SYUKUR NIKMAT

HAKEKAT SYUKUR NIKMAT Asy-Syaikh Muhammad Bazmul hafizhahullah berkata: Syukur nikmat memiliki lima rukun: ?Rukun Pertama: Mengakui nikmat dan menyaksikannya. ?Rukun Kedua: Mengakui yang memberi nikmat. ?Rukun Ketiga: Mengakui pihak yang menjadi sebab sampainya nikmat itu kepadamu. ?Rukun Keempat: Menggunakan nikmat tersebut pada hal-hal yang membuat ridha pemberi nikmat (Allah Azza wa Jalla). ?Rukun Kelima: Menceritakan nikmat tersebut jika aman dari fitnah dan kedengkian. Manusia banyak yang tertipu ketika Allah memberikan nikmat kepada mereka, dan termasuk nikmat yang manusia banyak ...

© 1446 / 2024 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.
Enable Notifications OK No thanks