BAHAYA MENERIMA HARTA DARI YAYASAN-YAYASAN HIZBY

BAHAYA MENERIMA HARTA DARI YAYASAN-YAYASAN HIZBY Al-Allamah Muhammad bin Hadi Al-Madkhali hafizhahullah berkata: Yayasan-yayasan (hizby) ini tergolong penghalang terbesar yang menghalangi Dakwah Salafiyah sekarang ini. Dan para penuntut ilmu itu kebanyakan mereka tertipu dengannya dan terjatuh ke dalam tali sandalnya. Khususnya mereka yang susah keadaan hidupnya. Wahai ikhwah sekalian, maka saya nasihatkan saudara-saudarku dan anak-anakku hendaknya mereka bersabar menjalani hidup susah. Dan sungguh kalau seorang (salafy) makan roti dengan lauk garam dan minyak tapi dalam keadaan agamanya selamat, itu ...

© 1446 / 2024 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.