BOLEHKAH SEORANG DOKTER MENGAMBIL HADIAH DARI PASIENNYA Asy Syaikh Ubaid bin Abdillah al Jabiry حفظه الله Pertanyaan: Semoga Allah memberkahi anda wahai Syaikh kami, penanya mengatakan: Saya seorang dokter di sebuah rumah sakit negara. Dan sebagian pasien memberiku hadiah-hadiah setelah kesembuhannya. Apakah boleh saya mengambil hadiah tersebut dan apa yang harus saya lakukan terhadap hadiah-hadiah yang telah diberikan kepada saya dahulu bila memang hal itu tidak diperbolehkan sedangkan saya bingung untuk mengembalikannya? Jawaban: Hadiah yang kamu ambil sebelumnya maka ...