APAKAH BERHIAS DAN MENGENAKAN PAKAIAN YANG MEWAH MENIADAKAN SIKAP ZUHUD? Asy Syaikh Shalih Fauzan bin Abdillah al Fauzan حفظه الله Teks Pertanyaan: Fadhilatusy syaikh, apakah berhias, mengenakan pakaian-pakaian mewah, dan wewangi-wewangian mewah akan menafikan (meniadakan) sikap zuhud? Jawaban: Seorang insan itu hendaknya bersikap pertengahan, seorang insan itu bersikap pertengahan. Apabila Allah menberikan kenikmatan, hendaknya ia bersikap pertengahan, tidak berlebih-lebihan baik itu dalam berpakaian, memakai wewangian, maupun dalam menggunakan kendaraan. Namun nangan pula seperti keadaan orang fakir, sehingga dia mengingkari nikmat ...