Fitnah yang Telah Terjadi Adalah Pembuka Untuk Yang Akan Datang

Makna Akan datang fitnahMakna hadits: “DAN AKAN DATANG FITNAH, MAKA SEBAGIAN FITNAH ITU AKAN LEBIH RINGAN DARI SEBAGIAN YANG LAIN”

Pertanyaan : 
Baarakallahu fiikum wahai Syaikh kami, pertanyaan yang keempat,

Seseorang bertanya : “Apakah makna sabda Nabi صلى الله عليه و سلم yang berbunyi : ( Dan akan datang fitnah, maka sebagian fitnah itu akan lebih ringan dari sebagian yang lain) ?

Jawaban (yakni dari Asy Syaikh Ubaid bin Abdillah Al Jabiry hafidzahullah):

Maksudnya adalah bahwa sesungguhnya fitnah-fitnah itu sebagiannya lebih ringan dari sebagian yang lain, maka sungguh akan  terjadi fitnah yang telah berlalu itu hanyalah menjadi pembukaan bagi fitnah yang akan datang. Dan sungguh  fitnah yang akan datang itu  jadi lebih ringan dirasa, lalu kesudahannya adalah akan datang fitnah – fitnah yang dahsyat yang seorang mukmin akan takut binasa (karenanya) . Naam

Alih bahasa: Abu Mas’ud Surabaya hafizhahullah

Download Audio Di Sini

*************************

( معنى حديث (وتجيء فتنة فيرقق بعضها بعضا

 السؤال : بارك الله فيكم شيخنا، السؤال الرابع، يقول: ما معنى قوله – صلى الله عليه وسلم – : ((وَتَجِيءُ فِتْنَةٌ فَيُرَقِّقُ بَعْضُهَا بَعْضًا))؟

الجواب:
المقصود أنَّ الفتن بعضها أخف من بعض، فقد تكون السابقة تُمَهِّد للاحقتها، وقد تكون اللاحقة أخف وطأة، ثم النهاية أنها تجيء فتن قوية المؤمن يخاف من الهلَكَة. نعم.

sumber : http://ar.miraath.net/fatwah/10493

© 1446 / 2024 Forum Salafy Indonesia. All Rights Reserved.
Enable Notifications OK No thanks